Kapolres Basel Pimpin Patroli Laut Lintas Pulau

2
876
Kapolres Basel pimpin Patroli Perairan

TRIBRATANEWS POLRES BANGKA SELATAN, Indonesia merupakan Negara yang terdiri dari kepulauan, Provinsi kepulauan Bangka Belitung juga memiliki beberapa pulau. Wilayah kabupaten Bangka Selatan merupakan salah satu kabupaten yang memiliki kepulauan berpenghuni. Menyadari wilayah hukumnya memiliki kepulauan, Kapolres Bangka Selatan, AKBP Satria Rizkiano, SIK, MSi didampingi oleh Kabag Ops dan Kasat Polair Polres Bangka Selatan beserta beberapa personilnya melaksanakan Patroli Perairannya.

Kegiatan yang bertujuan memonitor situasi keamanan diperairan wilayah Bangka Selatan. Kapolres juga memberikan himbauan kepada para nelayan yang beraktivitas untuk selalu memperhatikan keselamatan dalam berlayar sesuai dengan prosedur keamanan berlayar melalui pengeras suara yang ada di Kapal Patroli laut Sat Polair. “Kami dari Polres Bangka Selatan sangat peduli akan keselamatan para nelayan, jangan merusak lingkungan perairan kita, jangan menangkap ikan menggunakan boom, pukat harimau atau yang merupakan ekosistem laut, apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan, harap segera melaporkan ke Pos Polair kami” himbau Kapolres.

Pada kesempatan tersebut, kapolres juga tak segan menyapa para penghuni pulau dengan melambaikan tangannya.

2 KOMENTAR

  1. Hello There. I found your weblog the usage of msn. This is a very smartly written article.
    I’ll make sure to bookmark it and come back to read more of your helpful info.

    Thank you for the post. I’ll definitely comeback.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here